Article Detail

PERAYAAN HUT SEKOLAH KB TK SD SMP TARAKANITA BLOK PLUIT KE 50TH

Sekolah KB TK SD SMP Tarakanita blok Pluit sudah memasuki usia yang ke 50th, dan di masa pandemic ini kami mengadakan perayaan secara virtual, yaitu berbagai macam lomba diantaranya lomba fun family, fotografi, lomba bernyanyi, mewarnai dan menggambar. Walaupun semua dilaksanakan secara online tidak tatap muka, semua kalangan mengikuti lomba dengan antusias bahkan peserta ada yang dari luar Jakarta. Sebagai ungkapn rasa syukur atas usia sekolah Tarakanita KB TK SD SMP blok Pluit misa bersama pun diadakan secara online di gereja Stella Maris, dan penutupan serangkaian acara 50th sekolah Tarakanita blok Pluit ini dengan Temu kangen alumni dan purnabakti secara virtual melalui zoom pada hari minggu 31 Januari 2021.    








  

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment